Turnamen pertandingan bola voli di SMP 1 Cidahu

Lenter khatulitiwa.
Sukabumi. Menjunjung tinggi sportivitas demi mempererat silaturahmi antara peserta didik di wilayah 3 Kabupaten Sukabumi, peserta tersebut yang dihadiri adalah murid murid SD dan MTs Tsanawiyah, yang mengikuti turnamen bola voli OSIS Cidahu pada hari Selasa tanggal 08/05/ 2018 yang diadakan di Kampung Pasir doton Desa Pasir doton Kecamatan Cidahu Sukabumi

Pertandingan ini pembukaan antara SDN pasirdoton VS SDN Pondokkaso Tonggoh, pertandingan tersebut dengan berjalan dengan sangat meriah dan ramai antara dua pemain adalah mengadu strategi untuk memenangkan pertandingan ini

Saat dikonfirmasi guru SD pasirdoton Tobi menjelaskan Alhamdulillah atas puji syukur kehadirat Allah yang telah memberikan kita kesehatan Rahmat, Saya merasa senang dari hasil pertandingan ini yang dimenangkan SD pasirdoton karena kami dan tim selalu latihan dengan keras ujar Tobi

Turnamen ini sangat berkesan karena turnamen voli piala bergilir di SMPN 1 Cidahu yang diselenggarakan oleh OSIS SMPN 1 Cidahu

Walaupun kami juara bertahan kami tidak selalu meremehkan musuh-musuh kami, saya berbicara kepada anak didik saya agar tidak meremehkan musuh-musuhnya dan jangan terlena dari hasil kemenangan ini, karena turnamen ini masih panjang, saya sangat memberikan apresiasi tinggi kepada murid-murid kami yang telah berjuang keras dalam pertandingan melawan pondokaso Tonggoh. itu yang dikatakan guru SDN pasirdoton Tobi kepada media Lentera khatulistiwa

Reporter indra

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *